Wednesday, August 29, 2012

Zat yang mengisi termometer


Thermometer sebagai alat ukur suhu, diisi oleh suatu zat. Zat yang mengisi thermometer 
diantaranya:
a. Raksa, adapun keunggulan raksa sebagai pengisi thermometer, diantaranya:
1) Cepat menerima panas
2) Dapat mengukur suhu rendah -39C dan mendidih pada suhu 357C.
3) Mudah dilihat, karena mengkilat
4) Tidak membasahi dinding kaca thermometer
5) Pemuaiannya teratur

b. Alcohol, memiliki keunggulan untuk mengukur suhu yang sangat dingin (suhu 
rendah), karena alcohol membeku pada suhu yang rendah sekali
Satuan suhu dalam SI dan MKS adalah Kelvin. Ada 4 macamtermometer menurut 
skalanya, yaitu:
a. Thermometer celcius
b. Thermometer reamur
c. Thermometer fahrenheit
d. Thermometer kelvin
Titik tetap bawah thermometer adalah titik derajat suhu yang terendah pada suatu 
thermometer. Titik tetap atas thermometer adalah titik derajat suhu yang tertinggi pada 
suatu thermometer.

No comments:

Post a Comment